PERTANYAAN:
1.Apa yang diperoleh hari ini?
2.Apa kesulitan/hambatan pertemuan minggu kedelapan?
3.Bagaimana tindakan yang dilakukan untuk mengatasi kesulitan pertemuan minggu kedelapan?
JAWABAN:
1.Yang diperoleh hari ini, tanggal 20 November 2013
Yang saya dapatkan pada minggu kedelapan, setelah perkuliahan dimulai,
setiap kelompok yang terdiri dari 15 – 16 orang membahas tentang
pembelajaran online melalui facebook, disitu saya menjadi gurunya lalu
14 teman saya menjadi muridnya. sebelumnya dari 15 orang ini menjawab 4
pertanyaan dari bpk Wahyu terkait dengan pembelajaran online. Sekretaris
kelompok mengunggah skenario pembelajaran, lalu saya mengunggah materi
simulasi pembelajaran di 4shared.com, kalau pun tidak bisa materi
tersebut dapat diunduh dari buku sekolah elektronik.
2.Kesulitan/hambatan pertemuan minggu kedelapan
mengunggah materi untuk simulasi pembelajaran ke facebook maupun ke 4shared.
3.Tindakan yang dilakukan untuk mengatasi kesulitan/hambatan pertemuan minggu kedelapan:
terus berusaha sampai berhasil dalam mengunggah semua materi yang
dibutuhkan baik untuk kelompok kami, maupun untuk khalayak umum. hidup
ICT.REFLEKSI MINGGU KEDELAPAN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar